Pengertian LibertyReserve dan Cara Mendaftar di LibertyReserve Mudah disertai gambar

Pengertian LibertyReserve dan Cara Mendaftar di LibertyReserve Mudah disertai gambar

Hai blogger, apa kabarnya nih. Kali ini saya akan share bagaimana caranya untuk membuat akun LibertyReserve atau sering disingkat dengan LR.

Sebelumnya izinkan saya untuk menjelaskan apa sih yang dimaksud dengan LibertyReserve(LR) itu? Mungkin masih ada yang belum tau apa LR itu da apa fungsi LR  itu sendiri. Berikut yang saya ketahui mengenai LR:

LibertyReserve atau LR adalah salah satu program Rekening Online seperti Paypal, Payza dll. yang fungsinya adalah untuk melakukan transaksi antar pemilik akun LR secara online. Program inipun bisa kita gunakan untuk rekening transaksi di bisnis online lho. Misalnya jika kita ingin berbisnis online di salah satu situs, kemudian ketika daftar, kita disuruh mengisikan Nomor Akun Rekening LR sebagai syarat pendaftaran dan tujuan mereka mentransfer uangnya kemana nih uangnya akan ditransfer. Nah, disana kita bisa mengisikan Nomor Akun LR kita jika kita sudah memiliki akun LR terlebih dahulu. Oke sampai disini kira2 mengerti yah? Jika masih belum faham, silahkan cari di situs lainnya aja deh ya yang lebih lengkap. hehe Kita langsung saja ke pembahasan inti yaitu bagaimana cara atau langkah-langkah untuk membuat akun LR:

Berikut Langkah-langkahnya:

1. Buka situs www.LibertyReserve.com, atau http://www.libertyreserve.com/?ref=U7928313 untuk menjadi referral saya, atau ini juga sama, hehe : http://bit.ly/VBjz1L
2. Setelah terbuka Jendela LR-nya, klik Create Account di sebelah atas.
3. Isi semua formulir dengan benar, seperti gambar dibawah ini:
Pengertian LibertyReserve dan Cara Mendaftar di LibertyReserve Mudah disertai gambar
4. Jika sukses, Maka akan terbuka jendela Important seperti gambar dibawah ini:
Pengertian LibertyReserve dan Cara Mendaftar di LibertyReserve Mudah disertai gambar
Simpan data tersebut, karena itu data pribadi anda dan rahasia. Kalau bisa anda print.
5. Klik login.
6. Masukkan data login anda seperti dibawah ini:
Pengertian LibertyReserve dan Cara Mendaftar di LibertyReserve Mudah disertai gambar
7. Untuk memasukkan Account Number, anda bisa mendapatkannya yaitu dengan membuka inbox dari email anda.
8. Simpan dan ingat2 Account Number dan Password anda, karena ini yang akan kita gunakan untuk proses yang lainnya.
9. Ikuti petunjuk gambar diatas dengan benar. Dan SELAMAT, anda sudah mempunyai akun rekening www.LibertyReserve.com gratiss

Selanjutnya, anda bisa menggunakan rekening tersebut untuk keperluan lainnya seperti bisnis online dan transaksi lainnya yang mendukung Transaksi Menggunakan LibertyReserve.
Salah satu contohnya adalah anda bisa menghasilkan uang hanya dengan program investasi Profitclicking. Program ini sangat bagus sekali, anda bisa mendapatkan dollar sebesar $10 gratis jika sudah daftar, dan jika anda jalankan programnya dengan baik, maka anda akan bisa mendapatkan penghasilan tetap yang luar biasa dari program ini.. Jika tertarik? Silahkan mendaftar GRATISS :) Semoga bermanfaat, dan selamat berburu uang di internet :) .