Resep Rahasia Cara Membuat Donat Empuk dan Lembut

Donat sampai saat ini jelas merupakan makanan yang sangat digemari baik dikalangan tua maupun kalangan anak-anak. Memiliki cita rasa yang enak di lidah donat juga sangat mudah didapatkan yang mana banyak sekali yang menjual makanan ini bahkan sangat mudah untuk membuatnya dikalangan keluarga.

Resep Rahasia Cara Membuat Donat Empuk dan Lembut

Memiliki bentuk bulat dan ada lubang di tengah-tengah itulah yang menjadi ciri khas dari makanan ini. Selain rasa enak, teksturnya juga sangat lembut. Namun jangan salah, bila anda membuat donat dengan cara yang salah, jelas tidak akan mendapatkan tekstur lembut tetapi akan memiliki tekstur yang keras tidak seperti donat pada umumnya.

Maka dari itulah akan dibahas cara membuat donat empuk dan layak anda coba, agar donat buatan sendiri lebih nikmat lagi dan tidak kalah saing dengan buatan yang sering dijual di pasaran.

Resep Rahasia Cara Membuat Donat Empuk dan Lembut

Bahan yang diperlukan untuk membuat donat empuk yang bisa dicoba antara lain:
  1. 300 gram tepung terigu bisa menggunakan yang tinggi protein
  2. 120 gram tepung terigu dengan protein sedang
  3. 1 sdt ragi instan. 
  4. 15 gram susu. Namun harus yang bubuk
  5. 40 gram gula halus, bisa anda dapatkan di toko sekitar anda
  6. 1 butir telur ayam. Semua dipakai yakni putih dan kuningnya
  7. 225 ml air dingin, bisa juga menggunakan air es
  8. 30 gram margarin 
  9. 1 sdt garam
  10. Toping bisa anda gunakan dan tidak (optional)

Cara pembuatannya sangat mudah. Anda cukup mencampur semua bahan diatas dan didiamkan selama beberapa menit. Bisa 15-20 menit. Setelah itu buat pola seperti donat pada umumnya yakni berupa bulatan dan ada bolongan di tengah-tengahnya. Dalam pembuatan pola sangat disarankan menggunakan alas tangan agar donat semakin steril. Setelah itu langsung digoreng dan sajikan setelah matang.

Nah itulah cara membuat donat yang empuk dan lembut yang bisa anda coba sendirinya. Nikmati cemilan enak dengan buatan tangan sendiri.